Kamis, 26 Desember 2013

Saturnalia dan Sol Invictus


Sepanjang bulan desember, matahari bergerak ke selatan garis horison/khatulistiwa. Pada tanggal 21-22 Desember setiap tahun, matahari bergerak turun sehingga cuaca di daerah Roma dan sekitarnya menjadi amat dingin.
 Dewa Matahari di Perayaan Tahun Baru

Ketika tanggal 23 desember , rakyat romawi bersuka cita karena merayakan kembalinya dewa panen atau biasa disebut dengan Saturnalia/ dewa panen dan beberapa hari lagi matahari mulai kembali bergerak naik. Tepat pada tanggal 25 Desember, rakyat romawi merayakan kembalinya matahari menghangatkan bumi. Masyarakat Romawi biasa menyebut hari raya kembalinya matahari tersebut dengan istilah Sol Invictus Dies Natalis, atau hari kelahiran dewa matahari, karena pada tanggal tersebut matahari mulai kembali menyinari wilayah Romawi dan sekitarnya.


Tidak ada komentar:

Posting Komentar