Rabu, 04 Desember 2013

Misteri Pembunuhan Villisca (Misteri Pembantaian Kapak)

Malam itu adalah malam yang menyenangkan bagi keluarga moore, sebuah keluarga kecil yang bahagia dengan Josiah sebagai kepala keluarga.

Keempat anak Josiah yang bernama Herman Katherin Boyd dan Paul kesemuanya baru saja selesai menghadiri acara anak yang diadakan oleh gereja Presbyterian dengan Sarah moore sebagai koordinator acara tersebut.

Tepat pukul 9.30 malam, keluarga tersebut pulang kekediamannya di Villisca, Iowa, USA.
Dalam rombongan itu terdapat pula 2 orang anak anggota keluarga stilinger.
Akan tetapi kedelapan orang tersebut tidak mengetahui bahwa malam itu adalah malam terakhir bagi mereka.
daftar korban pembunuhan villisca


Lena Stillinger yang saat itu terbangun mendengar jeritan kawan-kawannya sempat melakukan perlawanan. akan tetapi semuanya sia-sia belaka karena pembunuh tersebut bukanlah lawan yang seimbang bagi lena, sehingga lena pun meregang nyawa. Kedelapan orang tak berdosa itu akhirnya tewas dengan mengenaskan karena serangan brutal menggunakan kapak yang dilakukan oleh sang pembunuh yang hingga saat ini masih menjadi misteri. 

Siapakah pembunuh di balik tragedi berdarah tersebut.9 Juni tengah malam s/d 10 Juni Fajar ketika
seluruh anggota keluarga moore sedang tertidur lelap? hingga kini belum ditemukan jawabannya., 


Seperti bnyak diceritakan penyelidik, saat kejadian seorang pembunuh menyelinap kedalam kediaman keluarga moore. Tanpa belas kasihan sedikit pun, pembunuh tersebut membantai seluruh anggota keluarga moore dengan menggunakan kapak yang dengan membabi buta menghabisi nyawa seluruh anggota keluarga moore. Sayangnya hingga kini sang pembunuh masih menjadi misteri.

Tidak ada komentar:

Posting Komentar