Jalan Akasaka di Tokyo, masyarakat sekitar menyebutnya sebagai Lereng Provinsi Kii, adalah sebuah tempat yang terkenal angker di Tokyo, yang pada saat itu belum ada penerangan jalan serta tidak adanya layanan transportasi masyarakat, bahkan para pekerja lebih memilih memutar jalan beberapa kilometer ketimbang harus melewati jalan tersebut, karena dikawasan itu dikenal sebagai tempat Mujina hantu tanpa wajah. Salah satu peristiwa penampakannya terjadi beberapa puluh tahun silam, ketika seorang kakek melintas daerah itu seorang diri. Berikut ceritanya.
Ilustrasi hantu Tanpa Wajah. Kwaidan Book:81 |
KISAH HANTU TANPA WAJAH
Dikisahkan seorang lelaki tua, sebutlah namanya Tuan Hyuga, Tuan Hyuga adalah seorang pedagang, ketika itu dia pulang agak telat, dia memutuskan untuk melewati jalan Akasaka karena ingin segera sampai di rumah, namun ditengah perjalanan dia mendengar seorang wanita yang sedang menangis di sela-sela jalan tersebut.
Bermaksud hati ingin menolong wanita yang sedang kesusahan itu, kemudian Tuan Hyuga menghampiri wanita tersebut dengan berkata,
Tuan Hyuga : "Ada apa?? apa yang terjadi dengan anda? saya akan anda bila anda kesusahan"
Sang gadis : (Gadis itu hanya terus menangis sambil menutupi wajahnya dengan kedua tangan)
Tuan Hyuga : "Apakah ada seseorang yang berbuat jahat kepada kamu?"
Sang gadis : (Gadis itu terus menangis dan berlari meninggalkan Tuan Hyuga)
Dapatkan Lanjutan Artikel ini dalam buku investigasi misteri yang bisa kamu dapatkan di toko-toko buku terdekat di kota kamu. ^_^
Untuk pemesanan online silakan klik
Website Bukukita :http://www.bukukita.com/Buku-Novel/Horor/113301-Investigasi-Misteri.html
Website Agromedia : Agromedia : Investigasi Misteri
Tidak ada komentar:
Posting Komentar